os211

Week 10 : Tips menjalani OS

1. Sering-sering cek Scele dan Discord

Biasakan untuk sering-sering mengecek scele maupun discord operating system untuk mendapatkan informasi baik berupa quiz maupun informasi yang berhubungan dengan os lainnya. Scele dan Discord bisa digunakan jika kalian memiliki pertanyaan yang ingin kalian tanyakan ke Dosen maupun Asdos.

2. Belajar bahasa C

Hal ini akan membantu kalian untuk mudah mengikuti materi OS karena beberapa materi akan menggunakan bahasa C.

3. Jangan jadi deadliner!

Sebisa mungkin cicil tugas mingguan agar kalian tidak kewalahan di waktu-waktu akhir pengumpulan tugas mingguan (dan biar weekend ya liburan bukan nugas).

4. GSGS is powerfull

Jika kalian masih belum memahami suatu materi, GSGS merupakan salah satu solusi yang baik karena banyak informasi yang sudah tersebar di internet mengenai materi-materi Operating System.

5. Kurangi begadang

Karena biasa popquiz diadakan pagi hari, untuk menghindari bangun kesiangan ada baiknya teman-teman tidak begadang :)